Tips merawat note book / laptop dengan deepcool windpal mini
salah satu produsen notebook cooler, DeepCool, yang berbasis di Beijing, China, sudah menyediakan banyak tipe notebook cooler, seperti yang sedang tersedia di lab kami, yaitu WindPal Mini. Hadir dengan dimensi yang cukup kecil dan tipis, notebook cooler ini mampu men-dukung notebook hingga ukuran 15.6 inci, ingin tahu apakah pendingin ini membawa performa yang efektrf untuk menjaga suhu notebook anda.
Desain
Bagian atas DEEPCOOL WindPal Mini ini terbuat dari kawat besi ram berwarna hitam. Desain ini sengaja untuk memberikan kinerja maksimal daiam pendinginan dimana udara yang dihembuskan bisa menggapai seluruh bagian bawah notebook kita. Bagian bawah terbuat dari plastik berwarna hitam doff dimana menimbulkan kesan mewah dan elegan.
produksi DEEPCOOL sendiri dengan lebar 140 mm. Notebook cooler ini juga dilengkapi dengan USB Hub dimana merupakan supply daya untuk kipasnya. Meskipun digunakan untuk supply daya kipas tetapi slot USB masih bisa digunakan untuk fungsi yang lain, namun hanya terse-dia satu port USB saja
Spesifikasl
•Dimensi: 340 x 250 x 25mm, Dimensi Fan : 140 x 140 x 15mm, Tipe Bearing : Hydro Bearing, Rated
Voltage: 5VDC, Operating Voltage: 4.5 - 5VDC, Started Voltage : 4VDC, Rated Current: 0.13±10%A, Power Input: 0.65VV, Fan Speed :
Voltage: 5VDC, Operating Voltage: 4.5 - 5VDC, Started Voltage : 4VDC, Rated Current: 0.13±10%A, Power Input: 0.65VV, Fan Speed :
1000±10%RPM, Max. Air Flow: 46.11CFM, Noise : 21 6dB(A), Net Weight: 575g
Harga : Rp. 115.00C
tips merawat notebook dan laptop dengan cooling deep
Posting Komentar untuk "Tips merawat note book / laptop dengan deepcool windpal mini"